Tag: amien rais
-
Dinilai Hemat Anggaran, Partai Bentukan Amien Rais Dukung Prabowo Soal Kepala Daerah Dipilih DPRD
TIKTAK.ID – Partai Ummat yang didirikan oleh tokoh Reformasi, Amien Rais, menyatakan mendukung usulan kepala daerah seperti gubernur, bupati, dan wali kota dipilih oleh DPRD. Usulan ... -
Temui Amien Rais, La Nyalla Tegaskan Dukung Amendemen UUD 1945 Soal Presiden Kembali Ditunjuk MPR
TIKTAK.ID – Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD), AA LaNyalla Mattalitti mengaku mendukung wacana amendemen UUD 1945 dikembalikan ke naskah asli. Salah satu amendemen itu terkait penunjukan ... -
Amien Rais Sebut Jokowi Tampakkan Kebodohan dan Ambisi Kekuasaan
TIKTAK.ID – Ketua Majelis Syuro Partai Ummat, Amien Rais menuding Presiden Joko Widodo atau Jokowi sudah menunjukkan kebodohan dan ambisinya mempertahankan kekuasaan. Amien menilai sikap Jokowi ... -
Amien Rais Soal Gibran Cawapres: Dia Milenial Gadungan
TIKTAK.ID – Ketua Majelis Syuro Partai Ummat, Amien Rais, ikut mengomentari putra sulung Presiden Jokowi, Gibran Rakabuming Raka, yang resmi menjadi calon wakil presiden untuk mendampingi ... -
Sebut Manuver Politik Jokowi Berbahaya, Amien Rais Singgung Putusan MK dan PK Moeldoko
TIKTAK.ID – Ketua Majelis Syuro Partai Ummat, Amien Rais menyoroti Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang ingin cawe-cawe dalam ajang Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 mendatang. Amien menyampaikan ... -
Amien Rais Tak Masuk Daftar Bacaleg Partai Ummat
TIKTAK.ID – Wakil Ketua Umum Partai Ummat, Nazaruddin mengumumkan Ketua Majelis Syuro Partai Ummat, Amien Rais tidak masuk dalam daftar calon anggota legislatif (Caleg) partainya pada ... -
Pilih Beda Jalan di Pilpres 2024, Amien Rais Curhat Tak Pernah Digubris Saat Hubungi Prabowo
TIKTAK.ID – Ketua Majelis Syuro Partai Ummat, Amien Rais mengaku bakal mengambil jalan berbeda dengan Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto yang pernah dia dukung pada ... -
Amien Rais: Jokowi Dikelilingi ‘Orang-orang Sesat’ yang Ingin Tunda Pemilu
TIKTAK.ID – Ketua Majelis Syura Partai Ummat, Amien Rais menyatakan bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) dikelilingi oleh orang-orang menyesatkan. Amien menyebut mereka adalah elite politik yang ... -
Partai ‘Ummat’ Besutan Amien Rais Bisa Ikut Pemilu 2024 dengan Syarat
TIKTAK.ID – Partai Ummat disebut-sebut masih bisa ikut menjadi peserta Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang, asalkan bisa memenuhi sejumlah syarat. Peluang tersebut terbuka berdasarkan hasil mediasi ... -
Sebut Kasus Ferdy Sambo Makin Ruwet dan Njelimet, Amien Rais Mendadak Catut Jokowi
TIKTAK.ID – Politikus senior, M Amien Rais mengatakan bahwa dirinya terus mengikuti perkembangan kasus dugaan pembunuhan oleh eks Kadiv Propam Polri, Irjen Ferdy Sambo. Dia menyatakan ...